Bolu Vanila Coklat Qayla's Kitchen.
Kamu dapat membuat Bolu Vanila Coklat Qayla's Kitchen menggunakan 10 bahan dan 9 langkah. Simak cara memasak Bolu Vanila Coklat Qayla's Kitchen secara favorit keluarga.
Bahan-bahan memasak Bolu Vanila Coklat Qayla's Kitchen :
- Tepung terigu.
- Gula pasir.
- telur.
- Sp/Tbm/Ovalet.
- Vanili bubuk.
- Susu bubuk dancow.
- SKM putih.
- minyak sayur.
- Pasta coklat.
- Margarin.
Cara memasak Bolu Vanila Coklat Qayla's Kitchen
- Satukan tepung terigu, susu bubuk dancow, vanili bubuk. Ayak. Sisihkan..
- Dalam wadah lain, masukkan telur, sp/tbm, gula pasir. Mixer dengan kecepatan tinggi hingga putih kental berjejak..
- Masukkan bahan kering, masukkan sedikit demi sedikit, aduk perlahan menggunakan spatula hingga adonan tercampur rata..
- Tuang minyak ke dalam adonan, aduk menggunakan teknik aduk balik agar tidak ada minyak yang mengendap karena akan mengakibatkan bolu bantat..
- Bagi adonan menjadi 2 bagian. Beri pasta coklat salah satunya, aduk perlahan hingga tercampur rata..
- Olesi loyang menggunakan margarin tipis-tipis saja secara merata..
- Tuang adonan ke dalam loyang cetakan, lalu kukus sekitar 15-30 menit dengan api besar. Sebelumnya kukusan sudah dipanaskan terlebih dahulu ya...
- Tes kematangan menggunakan garpu/tusuk gigi. Apabila adonan tidak menempel artinya sudah matang. Setelah matang, angkat bolu, biarkan hingga hangat, lalu balik loyang ke dalam wadah..
- Bolu lembut siap disajikan...🤗 Asliii ini mantul lembut banget sampe anak minta nambah terus..😅 selamat mencoba ya bund...🤗😊.