STRAWBERY SHORTCAKE with VANILLA OGURA CAKE ala TINTINRAYNER.
Kamu dapat membuat STRAWBERY SHORTCAKE with VANILLA OGURA CAKE ala TINTINRAYNER menggunakan 14 bahan dan 4 langkah. Pelajari cara membuat STRAWBERY SHORTCAKE with VANILLA OGURA CAKE ala TINTINRAYNER secara lezat.
Bahan yang dibutuhkan membuat STRAWBERY SHORTCAKE with VANILLA OGURA CAKE ala TINTINRAYNER :
- BAHAN A (aduk jadi satu dalam baskom).
- kuning Telur.
- telur utuh.
- susu cair tawar mis Ultramilk.
- minyak goreng mis Bimoli.
- essence vanilla.
- tepung kunci.
- susu bubuk.
- BAHAN B (mixer sampe softpeak, gulanya masuk bertahap).
- putih telur.
- air jeruk nipis atau 1/2 sdt air cuka.
- gula pasir.
- garam.
- FILLING: Whipped cream kocok dgn strawberry fresh (me + selai).
Langkah membuat STRAWBERY SHORTCAKE with VANILLA OGURA CAKE ala TINTINRAYNER
- Masukkan bahan B ke dalam bahan A secara bertahap aduk pake spatula supaya ga turun..
- Panggang dalem loyang kotak 20cm yang uda dialasi kertas roti,suhu 150 derajat selama 45 menit ato sesuaikan suhu oven SENDIRI.
- Setelah matang bagi jadi 2 bagian untuk filling whipcream+strobery lalu ditumpuk ya.
- Tadaaaaa..monggo menikmatiiii.